Soal dan Pembahasan Buku Sukino BAB 4 Polinomial LKS 6 Matematika Peminatan Kelas XI Kurikulum 2013 Skip to main content

Postingan Utama

Soal dan Pembahasan Buku Sukino BAB 4 Polinomial LKS 6 Matematika Peminatan Kelas XI Kurikulum 2013


LKS 6
1.  Jika suku banyak P(x) berderajat \(m - 1\) dibagi \(Q(x)\) berderajat \(m - 4\) maka untuk \(m < 5\) hasil bagi dan sisanya maksimum berderajat…
A.  3 dan m - 6
B.  3 dan m - 5
C.  5 dan m - 5
D.  5 dan m - 6
E.  5 dan m - 3

Jawab  :  B
Pembahasan :
Misal m = 4 maka P(x) berderajat 3 dan Q(x) berderajat 0 sehingga:
Maksimum hasil bagi pembagian P(x) oleh Q(x) adalah berderajat \(3 - 0 = 3\) 
Maksimum hasil bagi pembagian P(x) oleh Q(x) adalah berderajat \(\left( {m - 4} \right) - 1 = m - 5\)

2.  Hasil bagi dan sisa pembagian \({x^3} + 3{x^2} + 4x - 5\) oleh \(x + 2\) adalah…
A.  \({x^2} + x + 2\) dan \( - 9\)
B.  \({x^2} + x - 2\) dan \( - 9\)
C.  \({x^2} - x + 2\) dan \( - 9\) 
D.  \({x^2} - x + 2\) dan \( 9\) 
E.  \({x^2} - x + 2\) dan \( 9\) 

Jawab  :  A
Pembahasan  :
\(x + 2 = 0 \to x =  - 2\)
Horner:

\(S\left( x \right) =  - 9\)
\(H\left( x \right) = {x^2} + x + 2\)

3.  Hasil bagi dari pembagian \(P\left( x \right) = 3{x^3} + 2{x^2} - 5x - 8\) dengan \(x + 2\) adalah…
A.  \(3{x^2} + 4x + 3\)
B.  \(3{x^2} + 4x - 3\) 
C.  \(3{x^2} - 4x + 3\)
D.  \(3{x^2} - 3x + 4\)
E.  \(3{x^2} - 3x - 4\)  

Jawab  :  C
Pembahasan  :
\(x + 2 = 0 \to x =  - 2\)
Horner :
\(H\left( x \right) = 3{x^2} - 4x + 3\)

4.  Hasil bagi dari pembagian \({x^4} - 3{x^2} - 1\) oleh \(x - 3\) adalah…
A.  \({x^3} + 3{x^2} + 6x + 18\)
B.  \({x^3} + 3{x^2} + 6x - 18\) 
C.  \({x^3} + 3{x^2} - 6x + 18\)
D.  \({x^3} - 3{x^2} + 6x + 18\)
E.  \({x^3} - 3{x^2} - 6x + 18\) 

Jawab  : A
Pembahasan  :
\(x - 3 = 0 \to x = 3\)
Horner :
Jadi, \(H\left( x \right) = {x^3} + 3{x^2} + 6x + 18\)

5.  Diketahui \(P(x) = {x^3} + {x^2} + x + 1\) dan berlaku \(P\left( x \right) = \left( {x + 2} \right)Q\left( x \right) + P\left( { - 2} \right)\). Suku banyak \(Q\left( x \right)\) adalah…
A.  \({x^2} + x + 3\)
B.  \({x^2} + x - 3\) 
C.  \({x^2} - x + 3\)
D.  \({x^2} - x - 3\)
E.  \( - {x^2} + x + 3\) 

Jawab  :   C
Pembahasan :
Berdasarkan definisi polinomial:
\(F\left( x \right) = P\left( x \right).H\left( x \right) + S\left( x \right)\)
Dengan \(F\left( x \right)\) adalah suku banyak, \(P\left( x \right)\) pembagi, \(H\left( x \right)\) hasil bagi dan \(S\left( x \right)\) adalah sisa bagi, maka \(Q\left( x \right)\) dalam \(P\left( x \right) = \left( {x + 2} \right)Q\left( x \right) + P\left( { - 2} \right)\) merupakan hasil bagi \(P\left( x \right)\) oleh \((x + 2)\)
Horner:

\(Q\left( x \right) = {x^2} - x + 3\)




File pembahasan download di sini


Untuk pembahasan LKS yang lainnya klik disini

Kritik dan saran silahkan berikan di komentar, termasuk jika ada salah hitung dan salah ketik.
Terimakasih
Semoga bermanfaat ☺️

Comments

Popular Posts