Postingan Utama
- Get link
- X
- Other Apps
Soal dan Pembahasan Buku Sukino BAB 4 LKS 2 Matematika Peminatan Kelas XI Kurikulum 2013
LKS 2
1.
Bentuk sederhana dari \(3{y^2} - 5y - 10 + 15y - 6{y^2}\) adalah…
A. \( - 3{y^2} + 10y - 10\)B. \( 3{y^2} + 10y - 10\)
C. \( 3{y^2} - 10y + 10\)
D. \( - 3{y^2} - 10y + 10\)
E. \( - 3{y^2} + 10y + 10\)
Jawab : A
Pembahasan :
\(3{y^2} - 5y - 10 + 15y - 6{y^2} = - 3{y^2} + 10y - 10\)
2. \(({x^3} + 2{x^2} - 5x + 3) + ( - {x^3} + 2x - 4)\) sama dengan...
A. \(2{x^3} + 2{x^2} - 3x - 1\)
B. \(2{x^2} - 3x - 1\)
C. \(2{x^2} - 3x + 1\)
D. \(2{x^2} + 3x - 1\)
E. \(2{x^2} + 3x + 1\)
Jawab : B
Pembahasan :
\(\left( {{x^3} + 2{x^2} - 5x + 3} \right) + \left( { - {x^3} + 2x - 4} \right)\)
\( = {x^3} + 2{x^2} - 5x + 3 - {x^3} + 2x - 4\)
\( = 2{x^2} - 3x - 1\)
3. \(\left( { - {x^3} + 2x - 4} \right) - \left( {{x^3} + 2{x^2} - 5x + 3} \right) = \ldots \)
A. \( - 2{x^3} + 2{x^2} + 7x + 7\)
B. \( - 2{x^3} + 2{x^2} - 7x + 7\)
C. \( - 2{x^3} - 2{x^2} + 7x - 7\)
D. \( - 2{x^3} - 2{x^2} - 7x + 7\)E. \( - 2{x^3} - 2{x^2} - 7x - 7\)
Jawab : C
Pembahasan :
\(\left( { - {x^3} + 2x - 4} \right) - \left( {{x^3} + 2{x^2} - 5x + 3} \right)\)
\( = - {x^3} + 2x - 4 - {x^3} - 2{x^2} + 5x - 3\)
\( = - 2{x^3} - 2{x^2} + 7x - 7\)
4. Diberikan
suku banyak berikut \(f(x) = 4{x^3} - {x^2} + 8x - 1\) dan \(g\left( x \right) = 4{x^3} + 2{x^2} - 10x\) Koefisien
variable x berpangkat tertinggi dari \(\left[ {f\left( x \right) - g\left( x \right)} \right]\) adalah…
A. - 10
B. - 5
C. - 3
D. 3
E. 0
Pembahasan :
\( = 4{x^3} - {x^2} + 8x - 1 - \left( {4{x^3} + 2{x^2} - 10x} \right)\)
\( = 4{x^3} - {x^2} + 8x - 1 - 4{x^3} - 2{x^2} + 10x\)
\( = - 3{x^2} + 18x - 1\)
Jadi, koefisien variable x pangkat tertingginya adalah - 3
5. Hasil
dari operasi penjumlahan \({x^3} + 5{x^2} + 6x - 1\) and \(3{x^3} - 4{x^2} - 8x + 6\) adalah...
A. \(4{x^3} + {x^2} - 2x + 5\)
B. \(4{x^3} - 9{x^2} + 2x + 5\)
C. \(4{x^3} + {x^2} - 2x - 5\)
D. \(4{x^3} - 9{x^2} - 2x + 5\)
E. \(4{x^3} - {x^2} + 2x - 5\)
Pembahasan :
\({x^3} + 5{x^2} + 6x - 1 + 3{x^3} - 4{x^2} - 8x + 6\)
\( = 4{x^3} + {x^2} - 2x + 5\)
Selengkapnya Download disini
Soal dan pembahasan LKS yang lain cek disini.
Kritik dan saran silahkan berikan di komentar, termasuk jika ada salah hitung dan salah ketik.
Terimakasih
Semoga bermanfaat 😊
- Get link
- X
- Other Apps
Labels:
BAB 4
Matematika Peminatan Kelas XI
Pembahasan Buku Matematika Peminatan
Pembahasan buku Sukino
polinomial
suku banyak
Comments
Popular Posts
Pembahasan Buku Sukino Kelas XI Matematika Peminatan revisi 2016
- Get link
- X
- Other Apps
Soal dan Pembahasan Buku Sukino BAB 4 Polinomial LKS 4 Matematika Peminatan Kelas XI Kurikulum 2013
- Get link
- X
- Other Apps
Bagian B nya juga dong bang
ReplyDelete